Bicara ngalor ngidul soal Ekowisata yang mungkin untuk dikembangkan buat warga. Ibu Helena beserta rombongan berkeinginan melihat langsung petani jamur yang berada dilingkungan yang tak jauh dari TBM Iqro.
Demikian halnya dengan keinginan beliau melihat lahan rawa kangkung air yang bisa tembus ke bukit Teletubbies tempat anak2 muda sering berswa foto. Entah apa yang ada dibenak beliau saat melihat potensi alam ini. Sepertinya pola pikir beliau sama dengan yang dicetuskan mas Krisdiyanto sang Pria Karang Mumus (Primus) saat mengisi kegiatan Kemah Literasi di TBM Iqro.
Semoga pertemuan hari ini membawa berkah dan manfaat buat semua. Aamiin.
#LirerasiAlam
#LiterasiBudaya
Tidak ada komentar:
Posting Komentar